Berikan Manfaat Nyata Bagi Masyarakat, Lanud Jenderal Besar Soedirman Gelar Donor Darah dan Pengobatan Massal Dalam Rangka Peringatan Ke-78 Hari Bakti TNI Angkatan Udara

Purbalingga, – jurnalpolisi.id Lanud Jenderal Besar Soedirman menggelar bakti sosial berupa donor darah dan pengobatan massal, kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka Peringatan Ke-78 Hari Bakti TNI Angkatan Udara sekaligus memberikan manfaat nyata bagi masyarakat sekitar, bertempat di Klinik Lanud J.B. Soedirman, Purbalingga. Rabu (23/07/2025). Komandan Lanud J.B. Soedirman, Letkol Pnb Tatag Onne Setiawan, S.I.P., M….

Read More

Bupati Banyumas Buka TMMD Tahap III 2025 di Desa Samudra Gumelar

Banyumas, – jurnalpolisi.id Bupati Banyumas Sadewo didampingi oleh Dandim 0701/Banyumas Letkol Arm Ida Bagus Adi Purnama, secara resmi membuka kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Tahap III Tahun 2025 Rabu (23/07/2025) di lapangan Desa Samudra, Kecamatan Gumelar. Kegiatan kali ini mengusung tema “Dengan Semangat TMMD Mewujudkan Pemerataan Pembangunan dan Ketahanan Nasional di Wilayah.” Saat membuka…

Read More

TMMD Sengkuyung Tahap III 2025: Dorong Pemerataan Pembangunan dan Ketahanan Lingkungan di Gandrungmangu, Cilacap.

Cilacap, jurnalpolisi.id Rabu (23/7/2025), Kabupaten Cilacap secara resmi memulai program TNI Manunggal Membangun Desa Gintungreja (TMMD) Sengkuyung Tahap III Tahun 2025, dengan semangat tinggi untuk mewujudkan pemerataan pembangunan dan penguatan ketahanan wilayah. Pembukaan program yang berpusat di Lapangan Dungun Harjo, Desa Gintungreja, Kecamatan Gandrungmangu, ini menandai dimulainya serangkaian kegiatan pembangunan fisik dan non-fisik yang dirancang…

Read More

KPK Periksa Sejumlah Kades di Lamongan Terkait Dugaan Korupsi Dana Hibah Jatim

Lamongan – jurnalpolisi.id KPK terus mengusut kasus dugaan korupsi dana hibah untuk kelompok masyarakat (pokmas) dari APBD Jawa Timur (Jatim) 2019-2022. Hari ini, KPK kembali memeriksa sejumlah kepala desa (kades) di Kabupaten Lamongan sebagai saksi. Pemanggilan Kades yang diperiksa sebagai saksa ini dilakukan di Polres Lamongan. Di antara saksi-saksi yang diperiksa adalah: – (Mn) Kepala…

Read More

Pererat Solidaritas, PD IWO Banda Aceh Jenguk Keluarga Anggota dan Ketua PW IWO Aceh di Rumah Sakit

Banda Aceh – jurnalpolisi.id Dalam semangat solidaritas dan kekeluargaan, Pengurus Daerah Ikatan Wartawan Online (PD IWO) Kota Banda Aceh melakukan kunjungan silaturahmi ke rumah sakit Zainal Abidin Dan Pertamedika untuk menjenguk orang tua dari salah satu anggota, sekaligus menjenguk Ketua Pengurus Wilayah IWO Aceh, Chairan Manggeng, yang juga sedang menjalani perawatan medis. Kehadiran Ketua PD…

Read More

Wagub Aceh Serahkan Dokumen Tanah Wakaf Blang Padang ke MUI

Jakarta — jurnalpolisi.id Wakil Gubernur Aceh, H. Fadhlullah, melakukan kunjungan resmi ke Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat di Jakarta, Rabu, 23 Juli 2025. Kunjungan ini bertujuan untuk menyampaikan aspirasi Pemerintah Aceh terkait status tanah wakaf Blang Padang, Banda Aceh, yang saat ini masih dikuasai sementara oleh pihak TNI. Dalam pertemuan yang berlangsung hangat dan…

Read More

Desa Cimrutu Gelar “Memetri Bumi” Peringati Tahun Baru Hijriah 1447 H, Dimeriahkan Kuda Lumping

Cilacap – jurnalpolisi.id Patimuan – Desa Cimrutu, Kecamatan Patimuan, Kabupaten Cilacap, siang tadi Rabu 23 Juli 2025. Acara puncak peringatan Tahun Baru 1447 Hijriah. Acara yang bertajuk “Memetri Bumi” ini berlangsung meriah dengan penampilan seni budaya Kuda Lumping yang memukau warga. Kepala Desa Cimrutu, Warsono S.Sos, dalam sambutan pembukanya menyampaikan apresiasi dan harapan agar semangat…

Read More

Hari Anak Nasional 2025: Kakanwil Ditjenpas Aceh Hadiahi Remisi untuk Anak Binaan

Banda Aceh – jurnalpolisi.id Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Aceh, Yan Rusmanto, menyerahkan Surat Keputusan (SK) Remisi Anak Nasional (RAN) dalam sebuah Upacara khusus di Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Banda Aceh. Upacara ini diselenggarakan dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional (HAN) ke-41, yang jatuh pada 23 Juli 2025. Momen haru menyertai acara…

Read More

Barang Lelang Bea Cukai Langsa Hasil Sitaan 2024

LANGSA – jurnalpolisi.id Kantor Bea Cukai Langsa membuka lelang barang sitaan yang menjadi milik Negara, barang tersebut merupakan barang sitaan tahun 2024 dibeberapa wilayah dalam kerjanya. Hal tersebut diungkapkan oleh Kepala Bea Cukai Langsa, Dwi Harmawanto S.Sos saat dikonfirmasi oleh awak media di Kantor Bea Cukai Langsa. Rabu, 23 Juli 2025. “Dalam proses pelelangan ini…

Read More