Pemuda Lintas Agama di Banyuwangi Peringati Hari Lahir Pancasila
BANYUWANGI – jurnalpolisi.id Pemuda dari berbagai lintas agama di Banyuwangi menyatu dalam peringatan hari lahir Pancasila, di pelataran Klenteng Hoo Tong Bio, Sabtu malam (14/6/2025). Acara ini diikuti berbagai organisasi kepemudaan lintas agama, seperti Pemuda Ansor, Pemuda Muhammadiyah, Pemuda Katolik, Pemuda Hindu, Pemuda LDII, Pemuda Konghucu, Pemuda GKJW, Organisasi Kemahasiswaan, Turut hadir Wakil Bupati Banyuwangi…
