Ikatan Langkah Dansa Indonesia (ILDI) DPW Kota Bandung menggelar acara memperingati Anniversary ke-2
Bandung – jurnalpolisi.id Ikatan Langkah Dansa Indonesia (ILDI) DPW Kota Bandung menggelar acara memperingati Anniversary ke-2 ILDI DPW Kota Bandung di Kings Mall, Atrium Lt. LG (Area Stage Event), jalan Kepatihan, kota Bandung (Sabtu, 31 Mei 2025). Tema acara : Satukan Langkah Bersama ILDI Acara dihadiri oleh Ketua DPRD kota Bandung, Perwakilan Dispora, Kormi kota…
