Bupati Humbahas Terima Penghargaan Dari KPPN Balige
Humbang Hasundutan – jurnalpolisi.id Bupati Humbahas Dr Oloan P Nababan SH MH terima Piagam Penghargaan dari KPPN (Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara) Balige atas Penyampaian Lembar Konfirmasi Transfer ke Daerah dan Dana Desa (LKT) Triwulan I 2025 Tercepat Lingkup Wilayah Pembayaran KPPN Balige dan Piagam Penghargaan atas Penyaluran Dana Desa Tercepat Lingkup Wilayah Pembayaran KPPN Balige…
