Momentum Hari Bumi, Ketua DPRD Kota Bogor Soroti Pentingnya Kota Ramah Lingkungan

Kota Bogor, jurnalpolisi.id Ketua DPRD Kota Bogor, Dr. Adityawarman Adil, menegaskan bahwa peringatan Hari Bumi Sedunia setiap 22 April bukan hanya ajakan moral untuk mencintai alam, tetapi juga pengingat agar arah pembangunan Kota Bogor selaras dengan prinsip keberlanjutan lingkungan, Selasa (22/4/2025). Dalam pernyataannya, Wakil Rakyat Bogor ini menekankan pentingnya konsistensi antara semangat pelestarian lingkungan dan…

Read More

Polresta Banyumas Lakukan Pengamanan Dan Rekayasa Lalu Lintas Harlah GP Ansor Ke 91 Di GOR Satria Purwokerto

Banyumas – jurnalpolisi.d Ratusan personel Polresta Banyumas dan personel gabungan dari instansi terkait dikerahkan untuk mengamankan kegiatan Harlah GP Ansor ke 91 tahun 2025 di GOR Satria Purwokerto hari Kamis (24/4/2025) besok. Kegiatan tersebut diperkirakan akan dihadiri oleh para tokoh Agama di internal NU Pusat maupun Kabupaten, anggota Anshor dan Banser yang akan dikukuhkan. Kapolresta…

Read More

Pemkot Bogor Dinilai Lalai, Bapemperda Murka soal Raperda Jaringan Komunikasi dan PBG

Kota Bogor, jurnalpolisi.id Rapat kerja antara Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kota Bogor dengan Pemerintah Kota Bogor yang diwakili oleh Dinas Perumkim, Dinas PUPR, Dinas Kominfo dan Bagian Hukum terpaksa dibatalkan setelah kepala-kepala dinas yang diundang rapat tidak hadir, Rabu (23/4/2025). Ketua Bapemperda DPRD Kota Bogor, Anna Mariam Fadhilah, mengaku geram dan kecewa atas…

Read More

Tragis, Tiga Pekerja Tewas Tersengat Listrik Saat Pasang Tiang Wi-Fi di Cibinong Bogor

Kabupaten Bogor, jurnalpolisi.id Tiga orang pekerja jaringan internet tewas setelah tersengat aliran listrik saat memasang tiang Wi-Fi milik PT. FMI di Jalan Raya Pomad Karadenan, Kampung Kaum Pandak RT 02/13, Kelurahan Karadenan, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. Ketiga korban yang diketahui bernama D (35 tahun) warga Brebes, AA (39 tahun) warga Bandung dan IA…

Read More

Selama Dua Hari Berturut-turut, Polsek Mimika Baru Lakukan Tahap II Terhadap Sejumlah Tersangka

Mimika- jurnalpolisi.idSetelah melewati serangkaian proses penyidikan atas kasus pencurian dengan pemberatan yang terjadi di Jalan Leo Mamiri Kabupaten Mimika, pada hari Rabu, Tanggal 23 April 2025, Pkl 13.10 Waktu Indonesia Setempat (WIT) Unit Reskrim Polsek Mimika Baru lakukan penyerahan Tersangka dan Barang Bukti. Berkas perkara kasus pencurian dengan pemberatan (Curat) ini, berdasarkan pada Laporan Polisi…

Read More

Langkah Besar JNE: Dari Logistik ke Lini Kehidupan, Sosialisasi CDOB Jadi Titik Awal Revolusi Distribusi Obat di Indonesia

Jakarta – jurnalpolisi.id Ada detik-detik yang menandai sejarah. Bukan karena kemewahan acaranya, tapi karena arah dan tekad yang dibawanya. Rabu, 23 April 2025, menjadi salah satu detik itu—saat JNE, nama besar di dunia logistik nasional, mengumumkan dengan lantang: “Kami siap menjadi bagian dari distribusi farmasi nasional.” Dalam balutan acara “Sosialisasi Cara Distribusi Obat yang Baik…

Read More

Polisi Intensif Pantau Harga dan Stok Bahan Pokok di Banyuwangi

Banyuwangi – jurnalpolisi.id Polresta Banyuwangi Polda Jatim mengintensifkan pemantauan harga dan stok bahan pokok serta penting (Bapokting) pasca lebaran. Hal itu dilakukan untuk memastikan harga terkendali dan stok terpenuhi. Satreskrim bersama Satgas Pangan Kabupaten Banyuwangi mendatangi beberapa distributor bahan pokok. Mereka melakukan pengecekan langsung terkait harga bahan pokok yang dijual. “Kami turun langsung ke pasar…

Read More

Bupati Humbahas Menanam Bawang Merah Bersama Kelompok Tani Di Pollung

Humbahas – jurnalpolisi.id Bupati Humbahas Dr Oloan P Nababan SH MH, anggota DPRD Humbahas Maurip Hasiholan Lumban Gaol, Kepala Desa Parsingguran II Sabar Banjarnahor, tokoh masyarakat bersama Kelompok Tani Dosroha di Desa Parsingguran II Kecamatan Pollung melakukan penanaman bawang merah, Selasa, 22/4/2025. Bupati Humbahas mengatakan petani merupakan garda terdepan dalam upaya mewujudkan swasembada pangan dan…

Read More

Menjabat Kapolres Aceh Timur, AKBP Irwan Kurniadi, S.I.K. Gelar Silaturahmi dengan Wartawan

Aceh Timur – jurnalpolisi.id Dalam upaya mempererat sinergitas dan membangun kerja sama yang lebih solid dengan media, Kapolres Aceh Timur AKBP Irwan Kurniadi, S.I.K. menggelar silaturahmi dengan awak media yang berlangsung di Aula Bhara, Rabu, (23/04/2025). Tampak hadir mendampingi Kapolres diantaranya Wakapolres Kompol Iswar, S.H., Kasat Reskrim Iptu Adi Wahyu Nurhidayata, S.TrK.,S.I.K., Kasatres Narkoba AKP…

Read More