Satgas Pamtas Yonarhanud 15/DBY dan Yayasan Tangan Pengharapan Gelar Pengobatan Gratis di Manusasi
TTU, 25 April 2025 – jurnalpolisi.id Pos Manusasi Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat dari Yon Arhanud 15/DBY menggelar kegiatan pengobatan gratis bekerja sama dengan Yayasan Tangan Pengharapan melalui program Mobile Clinic, bertempat di Kantor Desa Manusasi, Kecamatan Miomaffo Barat, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Letda Arh Gunanjar bersama Kopda Abdul…
