Pemkab Malra Gelar Koordinasi dan Sinkronisasi Pemenuhan Hak Pemuda
Malra,: jurnalpolisi.id Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) Melalui Dinas Pemuda dan Olah Raga, Jum’at (25/04/2025) menggelar koordinasi dan sinkronisasi pemenuhan hak kepemudaan. Kegiatan dihadiri langsung Plt Kepada Dinas Pemuda dan Olah Raga Yos F. Rettobjaan beserta staf, juga perangkat Ohoi (Desa) Ohoijang Watdek. “Jadi disamping menggelar Koordinasi dan sinkronisasi, juga diskusi yang diikuti para pemuda…
