Polsek Panai hilir berhasil ungkap Kasus Pencurian dengan kekerasan
Labuhan batu, jurnalpolisi.id Kanit Reskrim Polsek Kecamatan Panai hiìlir IPDA Andi Pahri Hasibuan, S.H bersama anggota berhasil mengamankan pelaku pencurian dengan kekerasan Inisial BC dan teman pelaku berinisial HD dikabarkan DPO, Demikian disampaikan kepada awak media, Jum’at 11/4/2025 dari Mapolsek Panai hilir Disampaikan kronologis kejadian pencurian dengan kekerasan tersebut bahwa, Pada hari Senin tanggal 07…
