Plt. Deputi I KSP Tinjau Pelaksanaan Pembinaan di Lapas Kelas IIA Pekanbaru
Pekanbaru, – jurnalpolisi.id Pelaksana Tugas (Plt.) Deputi I Kepala Staf Kepresidenan, Dr. Heru Kreshna Reza, melaksanakan kunjungan kerja ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pekanbaru, Kamis (18/12/2025). Kunjungan ini dilakukan dalam rangka meninjau secara langsung pelaksanaan kebijakan pemerintah di bidang Pemasyarakatan serta memperkuat sinergi lintas sektor dalam mendukung sistem Pemasyarakatan yang humanis dan berorientasi pada…
