Bupati Taput Hadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Kesiapan Idul Fitri 1446 H Tahun 2025 Wilayah Kabupaten Tapanuli Utara
Taput – jurnalpolisi.id Bupati Tapanuli Utara Dr. Jonius Taripar Parsaoran (JTP) Hutabarat, S.Si, M.Si, menghadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Ops Kepolisian terpusat Ketupat Toba – Kesiapan Idul Fitri 1446 H Tahun 2025 Wilayah Kabupaten Tapanuli Utara, bertempat di Aula Tribrata Polres Tapanuli Utara, Senin (17/03/2025). Dalam sambutannya, Bupati menyampaikan bahwa Operasi Ketupat merupakan operasi kepolisian…
