Gelapkan Motor Teman M,Tim Jogoboyo 97 Taman Apsari Digelandang Mapolsek Genteng
Surabaya – jurnalpolisi.id Tim Jogoboyo 97 Polrestabes Surabaya, yang merupakan implementasi program patroli preventif di bawah kepemimpinan Kapolrestabes Surabaya, Kombes Pol Luthfie Sulistiawan, telah berhasil melakukan penangkapan terhadap seorang tersangka yang diduga melakukan tindak pidana penipuan dan/atau penggelapan. Insiden ini terjadi di area publik Taman Apsari, Jalan Gubernur Suryo, Surabaya. Kronologi kejadian bermula dari laporan…
