Tim 3 Jogoboyo 97 Sat Samapta Polrestabes Surabaya Amankan 8 Pemuda Pelaku Tawuran
Surabaya – jurnalpolisi.id Tim 3 Jogoboyo 97 Sat Samapta Polrestabes Surabaya berhasil mengamankan delapan pemuda yang terlibat aksi tawuran di Jalan Simolawang pada Sabtu (01/03/2025) dini hari. Menurut laporan, kejadian bermula sekitar pukul 03.00 WIB saat Tim 3 Jogoboyo 97 Sat Samapta yang dipimpin oleh Aipda Yudha tengah melaksanakan patroli petasan dan perang sarung (TROLI…
