Pengamanan Maksimal Kunjungan Presiden RI ke Akmil Magelang
Magelang – jurnalpolisi.id Polresta Magelang-Polda Jateng | Pengamanan kunjungan Presiden RI Jenderal TNI (Purn) Prabowo Subianto ke Akademi Militer (Akmil) dilakukan secara maksimal termasuk pada sepanjang jalur kunjungan. Pengamanan jalur kunjungan diawali dengan Apel bertempat di Halaman Ruko BB Square, Dusun Blabak, Desa/Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang, Kamis (27/02/2025) pagi. Apel dipimpin oleh Komandan Kodim 0730/…
