Tanggap Cepat Tangani Banjir, Polresta Banyuwangi–TNI dan Stage Holder Turun Langsung Bersama Warga
Banyuwangi – jurnalpolisi.idPolresta Banyuwangi bersama TNI dan instansi terkait bergerak cepat melakukan evakuasi serta pembersihan pascabanjir yang melanda Kecamatan Muncar, Kabupaten Banyuwangi, Selasa (16/12/2025). Banjir terjadi akibat hujan berintensitas tinggi yang menyebabkan luapan air Dam Singir ke permukiman warga. Luapan air menggenangi rumah warga dan akses jalan di Desa Kedungrejo, Desa Kedungringin, dan Desa Tapanrejo….
