Cipta kondisi jelang Ramadhan 1446 H/ 2025, Polres Semarang gelar Konfrensi Pers.

Semarang – jurnalpolisi.id Ciptakan situasi kondusif menjelang bulan suci Ramadhan 1446 H/ 2025 di wilayah Kab. Semarang, Jumat 21 Februari 2025 Polres Semarang menggelar Konfrensi Pers dihadapan sejumlah awak media. Bertempat di aula Condrowulan Polres Semarang, Kapolres Semarang AKBP Ratna Quratul Ainy SIK. MSi., didampingi Kasat Reskrim, Kasat Narkoba dan Kasi Humas Polres, menyampaikan langsung…

Read More

Dua Kurir Sabu 12 Kg Di Tangkap Polda Jateng Usai Kecelakaan di Tol

Kota Semarang – jurnalpolisi.id Direktorat Reserse Narkoba Polda Jawa Tengah berhasil mengungkap kasus peredaran Narkotika jenis sabu seberat 12 kilogram. Pengungkapan ini bermula dari sebuah kecelakaan lalu lintas yang terjadi di ruas Jalan Tol Pejagan-Pemalang KM 290, Kabupaten Tegal, pada Senin (17/2/2025) pagi. Dalam kejadian tersebut, dua orang pelaku yang berperan sebagai kurir narkoba diamankan…

Read More

Polresta Cilacap Razia Miras, Narkoba, dan Premanisme Jelang Lebaran

Cilacap – jurnalpolisi.id Menjelang Idul Fitri 1446 H, Polresta Cilacap menggelar operasi Cipta Kondisi Kamtibmas sejak 20 Januari hingga 20 Februari 2025. Wakapolresta Cilacap, AKBP Jaka Wahyudi, menyampaikan bahwa operasi ini bertujuan menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. “Kami fokus pada edukasi, patroli di lokasi rawan, serta razia miras, narkoba, dan perjudian,” kata AKBP Jaka Wahyudi….

Read More

Dalam Sebulan Berbagai Kasus Diungkap Polres Purbalingga

Purbalingga – jurnalpolisi.id Polres PurbaIingga – Polda Jateng | Polres Purbalingga menggelar konferensi pers hasil kegiatan rutin kepolisian dengan target yang dioptimalkan di Aula Wicaksana Laghawa Mapolres Purbalingga, Jumat (21/2/2025) pagi. Kapolres Purbalingga AKBP Achmad Akbar yang memimpin kegiatan mengatakan terhitung mulai tanggal 20 Januari 2025 sampai 20 Februari 2025 Polres PurbaIingga telah menyelenggarakan kegiatan…

Read More

Kejaksaan Negeri Musi Rawas Melaksanakan Penggeledahan dan Penyitaan Dokumen di Dinas Pendidikan dan Badan Pengelelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Musi Rawas

Musi Rawas = jurnalpolisi.id Dalam rangka penyidikan dugaan tindak pidana Korupsi Kegiatan Pengadaan Perlengkapan Siswa/Siswi SD Dan SMP Lingkup Dinas Pendidikan Kabupaten Musi Rawas Tahun Anggaran 2023 Bahwa pada hari ini Jum’at 21 Februari 2025 dimulai Pukul 08.00 WIB s/d Pukul 11.00 WIB, Tim Penyidik Kejaksaan Negeri Musi Rawas berdasarkan Surat Perintah Penyidikan Kepala Kejaksaan…

Read More

Satlantas Polres Lhokseumawe Pasang Spanduk Peringatan di Daerah Rawan Laka

Lhokseumawe – jurnalpolisi.id Dalam upaya menekan angka kecelakaan lalu lintas, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Lhokseumawe bersama Jasa Raharja Cabang Lhokseumawe memasang spanduk peringatan di sejumlah titik rawan kecelakaan lalu lintas di wilayah Hukum Polres Lhokseumawe, Jumat (21/2/2025) pagi. Pemasangan ini dipimpin oleh Kasat Lantas Polres Lhokseumawe AKP M. Abdhi Hendriyatna, S.H., M.H., didampingi Kanit…

Read More

Kapolsek Muara Satu Gelar Jumat Curhat, Serap Aspirasi Geuchik dan Tokoh Masyarakat Jelang Ramadhan

Lhokseumawe – jurnalpolisi.id Menjelang bulan suci Ramadhan 1446 H, Kapolsek Muara Satu, Iptu Syadli, S.E., menggelar kegiatan Jumat Curhat bersama para geuchik dan tokoh masyarakat Kecamatan Muara Satu di Mapolsek Muara Satu, Kota Lhokseumawe Jumat (21/2/2025) pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat komunikasi serta menyerap aspirasi masyarakat guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang…

Read More

Kapolsek Cibungbulang Hadiri Pengajian Bulanan MUI Kecamatan Pamijahan

Kabupaten Bogor, jurnalpolisi.id Kapolsek Cibungbulang Kompol Muhammad Heri Hermawan menghadiri pengajian bulanan MUI Kecamatan Pamijahan, yang dilaksanakan di aula Kantor Kecamatan Pamijahan Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada Jumat (21/2/2025), dengan tema “Perkuatkan Iman Islam dengan Ikhlas.” Hadir dalam kegiatan tersebut, Camat Pamijahan, Kapolsek Cibungbulang, Koramil Cibungbulang, MUI Kecamatan Pamijahan, Departemen Agama Republik Indonesia (Depag), para…

Read More

Segera Tangkap Mafia Penimbunan Minyak Ilegal

Batanghari – jurnalpolisi.id terpantau Gudang BBM Jenis Solar dan pertalit tersebut di duga tidak memiliki izin, akan tetapi tetap beroperasi dengan aman dan lancar tanpa ada rasa takut akan ada tindakan dari penegak hukum, sekitar. Menurut Keterangan beberapa Nara Sumber atau Masyarakat Sekitar, terkait penimbunan BBM jenis solar tersebut yang tidak tersentuh oleh APH setempat…

Read More