Polsek Kuantan Mudik Ungkap Kasus Pencurian Warung Grosir di Desa Gunung
KUANTANSINGINGI, jurnalpolisi.id Kepolisian Sektor (Polsek) Kuantan Mudik berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemberatan yang terjadi di sebuah warung grosir milik saudara Y di Desa Gunung, Kecamatan Gunung Toar, Kabupaten Kuansing. Pelaku yang berinisial R (22) berhasil diamankan pada Minggu (16/2/2025) sekira pukul 19.40 WIB setelah dilakukan penyelidikan oleh pihak kepolisian. Kapolres Kuantan Singingi AKBP Angga…
