Sat Lantas Polresta Banyuwangi Gencarkan Edukasi Tertib Berlalu Lintas dalam Operasi Keselamatan Semeru 2025
Banyuwangi – jurnalpolisi.id Kepolisian Resor Kota (Polresta) Banyuwangi Polda Jatim melalui Satuan Lalu Lintas (Satlantas) terus menggencarkan sosialisasi dan edukasi keselamatan berkendara dalam Operasi Keselamatan semeru 2025. Memasuki hari ketiga, kegiatan ini menyasar Radio Blambangan dalam menyiarkan edukasi ketertiban lalu lintas kepada masyarakat, pada Rabu (12/2/2025). Saat dikonfirmasi, Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Rama Samtama Putra,S.I.K.,…
