Samsat Keliling Hadir di Kegiatan Car Free Day (CFD) Jalan Ahmad Yani, Dalam Upaya Mendekatkan Pelayanan Publik Kepada Masyarakat
Banyuwangi – jurnalpolisi.id Guna memberikan kemudahan pelayanan kepada masyarakat, Pelayanan Samsat Keliling hadir di tengah kegiatan Car Free Day (CFD) Jalan Ahmad Yani, Banyuwangi, pada Minggu pagi, 14 Desember 2025. Kehadiran Samsat Keliling ini disambut antusias oleh warga yang memanfaatkan momen akhir pekan untuk berolahraga sekaligus mengurus kewajiban administrasi kendaraan bermotor. Pelayanan Samsat Keliling tersebut…
