Melalui Komsos, Babinsa Jajaran Kodim 1426 Takalar Sosialisasikan Penerimaan Calon TNI-AD Tahun 2025
Takalar – jurnalpolisi.idDalam upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Jajaran Kodim 1426/Takalar aktif melaksanakan kegiatan Komsos dengan warga. Kali ini Babinsa Kelurahan Mangadu Koptu Saifullah melaksanakan Komsos dengan masyarakat dan pemuda di wilayah Kelurahan Mangadu Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan Kamis, 30/01/2025 Dalam kegiatan Komsos Babinsa mensosialisasikan tentang penerimaan Secata PK…
