Lima Pemuda Terduga Pelaku Pengeroyokan Jalani Proses Hukum
Bangorejo,Banyuwangi – jurnalpolisi.idLima pemuda digelandang di Mapolsek Bangorejo usai diduga terlibat aksi pengeroyokan dan penganiayaan. Peristiwa pengeroyokan dan penganiayaan tersebut diketahui terjadi pada pukul 19:30 WIB, Sabtu 6 Desember 2025. Akibat aksi pengeroyokan itu, korban berinsial DK (17) mengalami luka lebam pada bagian wajah dan beberapa bagian tubuhnya. Kapolsek Bangorejo AKP Hariyanto mengatakan setelah mendapatkan…
