Beras Bansos Diduga Berkualitas Buruk, Kadis Ketapang Minta Bulog Segera Ganti — Kepala Bulog Lebak Belum Beri Tanggapan
Lebak — jurnalpolisi.id Terkait laporan masyarakat mengenai kualitas beras Program Bantuan Pangan yang dinilai kurang baik, Kepala Dinas Ketahanan Pangan (Ketapang) Kabupaten Lebak, Banten, Imam Rismahayadin, menegaskan bahwa pihaknya telah melakukan koordinasi dengan Perum Bulog Cabang Lebak. Imam mengatakan bahwa dirinya telah berkomunikasi dengan Kepala Bulog Cabang Lebak agar beras dengan kualitas buruk yang diterima…
