Pjs Wali Kota Bukittinggi Tinjau Langsung Pelaksanaan Program Layanan Dokter Keliling
Bukittinggi- jurnalpolisi.id Pemerintah Kota Bukittinggi membuat terobosan dan gelar Gebyar Transformasi Layanan Kesehatan dengan Program Dokter Keliling. Kegiatan ini ditinjau langsung oleh Pjs. Wali Kota Bukittinggi, H. Hani Syopiar Rustam, didampingi oleh Kepala Dinas Kesehatan, Linda Faroza, para tenaga medis (dokter umum), paramedis (perawat dan bidan), kader Posyandu, para Camat dan Lurah setempat, serta Tim…
