Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY Berikan Pendidikan di SMP Satu Atap Desa Taloi
Amfoang Timur Nusa Tenggara Timur – jurnalpolisi.id Sebagai bentuk kepedulian terhadap peningkatan kualitas pendidikan di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY melalui Pos Oepoli Sungai, dipimpin oleh Serka Sigit bersama lima anggota, menggelar kegiatan mengajar dan edukasi (Gadik) di SMP Satu Atap Desa Taloi, Kecamatan Amfoang Timur.Rabu, (30/10/24) Kegiatan ini dilaksanakan dalam…
