Sinergi dan Kolaborasi Menjadi Bahasan Utama Dalam Kunjungan Kabinda Riau Yang Baru Dengan Kajati Riau
Pekanbaru, jurnalpolisi.id Kajati Riau Akmal Abbas, SH., MH., didampingi Asintel, menerima kunjungan silaturahmi Kabinda Riau yang baru, Brigjen Pol. Bambang Heri S., di ruang kerja Kajati. (17/10/2024). Dalam kunjungan perdana yang berlangsung singkat ini, Kabinda Riau mengenalkan diri sebagai pimpinan baru di Badan Intelijen Daerah Riau. Momentum perkenalan ini digunakan untuk membangun hubungan kerja yang…
