Meledak… Harga Mati Warga Desa Teluk Kuali dan Melako Intan Dukung Aston.
TEBO, jurnalpolisi.id Masyarakat desa Teluk Kuali dan desa Melako Intan Kecamatan Tebo Ulu, tumpah ruah memadati lokasi Kampanye Paslon Bupati dan Wakil Bupati Tebo nomor urut 1, H Aspan dan Wartono Triyan Kusumo atau Aston, Jumat (18/10/2024). Kedatangan Paslon Aston di desa Teluk Kuali ini, membuat masyarakat desa Teluk Kuali dan desa Melako Intan seperti…
