Tim BIAWAK tetap bersinergi dengan Seluruh Instansi Pemerintah dan Masyarakat
Pekanbaru – jurnalpolisi.id Penyampaian informasi terhadap publik terkait pelaksanaan program kerja dan kebijaksanaan Pemerintah serta kepentingan masyarakat tidak luput dari keberadaan insan Pers yang notabene merupakan salah satu pilar dari Demokrasi dan berhasilnya Program Pembangunan.Jumat(18/10) Terkait hal tersebut, beberapa insan Pers yang terdiri dari beberapa pimpinan media, kepala perwakilan Media dan Wartawan secara bersama sepakat…
