Kapolres Kuansing Hadiri Rapat Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji Pimpinan Definitif DPRD Kabupaten Kuansing Masa Jabatan 2024-2029
TELUKKUANTAN, jurnalpolisi.id Kapolres Kuantan Singingi AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K., M.H., menghadiri Rapat Paripurna Pengucapan Sumpah/Janji Pimpinan Definitif DPRD Kabupaten Kuansing Masa Jabatan 2024-2029. Pada hari Rabu (2/10/2024) sekitar pukul 11:00 WIB, bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) di Kelurahan Sungai Jering, Kecamatan Kuantan Tengah, Acara ini dipimpin oleh Ketua Sementara…
