Tangis Haru Pecah Ketika Agus-Nazar Sungkem dengan Orang Tuanya Setelah cabut Nomot Urut.
Tebo, jurnalpolisi.id Sorak riang gembira, di ruang tunggu Komisi Pemilihan Umum (KPU), Tebo, setelah cabut nomor urut Pasangan Calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Tebo, mendadak hening. Dan tangis haru pecah di ruang tunggu KPU Tebo, Senin (23/09/2024), Setelah aksi calon Bupati dan Wakil Bupati Tebo, Agus Rubiyanto dan Nazar Efendi, sungkem ke orang tua…
