Perangi Narkoba !!! Retorika di Balik Pergantian Kasat Polres Psp
Padangsidimpuan, jurnalpolisi.id Pergantian posisi Kasat Resnarkoba Polres Padangsidimpuan (Psp) dari AKP Jasama H. Sidabutar, SH kepada AKP Gunawan Efendi, SH, yang sebelumnya menjabat sebagai Pama Polda Sumatera Utara, menjadi momentum penting yang disorot publik. Serah terima jabatan (Sertijab) ini digelar dalam sebuah upacara di Aula Sat Lantas Mako Polres Psp, Rabu (18/09/2024) pagi, dan dipimpin…
