Gelar Rapat Kerja dengan KPU dan Kesbangpol Bahas Persiapan Pilkada dan Pelantikan DPRD Periode 2024-2029
Kota Bogor, jurnalpolisi.id Di hari terakhir masa kerja DPRD Kota Bogor periode 2019-2024, Komisi I DPRD Kota Bogor menggelar rapat kerja dengan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Bogor dengan agenda pembahasan tahapan Pilkada sekaligus tahapan pelantikan anggota DPRD Kota Bogor periode 2024-2029, Selasa (20/8/2024). Wakil Ketua Komisi I…
