Hari Bhayangkara ke-78 Diharapkan Jadi Momentum Lebih Maksimal Melayani Masyarakat
JAKARTA, jurnalpolisi.id Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengucapkan selamat atas usia ke 78 institusi Polri yang jatuh pada 1 Juli mendatang. Dalam perayaan tahun ini, Hari Bhayangkara ke-78 mengusung tema Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas. “Saya Bambang Soesatyo, Ketua MPR Republik Indonesia, mengucapkan Selamat Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024…
