Polda Kepri Menggelar Perlombaan Perahu Layar Jong Kapolda Kepri Cup Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024
Batam, jurnalpolisi.id Semarak memperingati Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024, Polda Kepri menggelar berbagai macam perlombaan, salah satunya yaitu Perlombaan Perahu Layar Jong Kapolda Kepri Cup bertempat di Pantai Senja Batu Besar Nongsa. Rabu (26/06/2024). Dalam kegiatan ini Kapolda Kepri Irjen. Pol. Drs. Yan Fitri Halimansyah, M.H membuka secara resmi perlombaan yang di diikuti oleh 75…
