Dua Orang Kuli Bangunan Pelaku Cabul Ditangkap Polisi
Kota Bogor, jurnalpolisi.id Satreskrim Polresta Bogor Kota, Polda Jawa Barat, mengamankan dua orang tersangka yang berinisial MH (61 tahun) dan ML (48 tahun) pelaku yang mencabuli enam orang anak-anak berusia 10 hingga 14 tahun kejadian tersebut dilakukan pelaku di Kelurahan Sempur, Kota Bogor. Saat konferensi pers, Rabu tanggal 19 Juni 2024, di Mako Polresta Bogor…
