Polres Kuansing Lakukan Pengecekan Handphone Personil Polres Kuansing untuk Aplikasi dan Web Judi Online
Kuantan Singingi – jurnalpolisi.id Polres Kuansing lakukan pengecekan terhadap handphone personil Polres Kuansing terkait aplikasi dan web judi online. Pada hari Rabu (19/6/2024) pukul 08.00 WIB, bertempat di Mapolres Kuansing, Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Kuantan Singingi AKBP Pangucap Priyo Soegito, S.I.K., M.H., didampingi oleh Wakapolres Kuantan Singingi Kompol Robet Arizal, S.Sos, PJU Polres,…
