Bupati Purbalingga: Pemuda Pancasila Harus Menjadi Garda Terdepan dalam Menjaga Ideologi Bangsa
Purbalingga, – jurnalpolisi.id Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi), menegaskan bahwa Pemuda Pancasila (PP) harus berada di garda terdepan dalam menjaga ideologi bangsa. Menurutnya, PP memiliki peran penting dalam menyuarakan aspirasi masyarakat, berpartisipasi dalam kegiatan sosial kemasyarakatan, dan membantu menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif. “Terima kasih dan apresiasi untuk keluarga besar PP yang…
