Silahturahmi Halalbihalal Bersama TP PKK Kab.Batanghari Di Hadiri Bupati Batanghari M.Fadhil Arief.
Batanghari- jurnalpolisi.id Bupati Kabupaten Batanghari Muhammad, Jambi, Fadhil Arief menghadiri acara Halal Bihalal bersama dengan Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) se-Kabupaten Batanghari. Bupati Batanghari menyampaikan ucapan terima kasih kepada pengurus PKK mulai dari tingkat kabupaten hingga tingkat desa atas kinerja demi kemaslahatan masyarakat, Rabu. “Dengan kerja keras Ibu-ibu PKK semua memberikan pembinaan…
