Pemko Gunungsitoli Kembali Raih Opini WTP Ke-6
Gunungsitoli – jurnalpolisi.id (28/05/2024), Pemerintah Kota Gunungsitoli kembali meraih prestasi dengan mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). Opini WTP ini diraih berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kota Gunungsitoli Tahun Anggaran 2023 oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. Laporan hasil pemeriksaan atas laporan keuangan tersebut diterima langsung oleh Wali Kota Gunungsitoli Sowa’a…
