Survei Indikator : Peran Polantas dan Informasi Publik Beri Kepuasan Mudik
Jakarta – jurnalpolisi.id Survei Indikator Indonesia merilis tingkat kepuasan masyarakat atas pelaksanaan mudik Lebaran 2024. Hasilnya menunjukkan 90,4% pemudik menyatakan puas, sementara untuk masyarakat secara umum tingkat kepuasannya mencapai 73,9%. Peneliti Indikator, Bawono Kumoro menyampaikan, kepuasan itu juga mencakup kinerja Polisi lalu lintas (Polantas). Menurutnya, publik menilai positif kinerja Polantas selama penyelenggaraan Mudik 2024. “Petugas…
