Kita Akan Melayangkan Somasi dan Memberikan Hak Jawab Kepada Media Online Yang Menerbitkan Berita.
Tebingtinggi – jurnalpolisi.id Kuasa hukum Teguh Adiputra Sitorus (TAPS) angkat bicara terkait laporan yang ditujukan kepada kliennya, dalam temu pers Senin(11/3/24) di kantor hukum LBH Indometro di jalan Ahmad Yani No.105, Kota Tebing Tinggi. Kaharudinsyah, S.H yang merupakan kuasa hukum TAPS membenarkan bahwa kliennya telah telah diperiksa untuk klarifikasi atas laporan pelapor SH. “Benar bahwa…
