Kepercayaan Masyarakat Terhadap kader PDI perjuangan
Bengkalis- jurnalpolisi.id Kepercayaan Masyarakat Terhadap kader PDI perjuangan ini untuk menjadi perwakilan perpanjangan tangan di DPRD kabupaten Bengkalis meningkat. Ia melenggang mulus 2 periode. Melenggang mulusnya ia menjabat 2 periode itu diketahui dari hasil jumlah suara yang diperolehnya pada Pemilu 14 febuari 2024 untuk DPRD Kabupaten Bengkalis Tak hanya itu, ia juga peraih suara 4290…
