Peredaran Sabu dari Dalam Lapas Diungkap Sat Resnarkoba Polres Kebumen
Kebumen – jurnalpolisi.id Peredaran narkotika jenis sabu yang digerakkan oleh narapidana dari dalam lembaga pemasyarakatan (Lapas) kian meresahkan. Para narapidana ini bisa menjadi operator perdagangan sabu, meski sedang menjalani hukuman. Baru-baru ini sopir truk ayam harus berurusan dengan Polres Kebumen karena dugaan kasus kepemilikan narkotika jenis sabu yang ia dapatkan dari narapidana di salah satu…
