Bupati Tanggamus Menghadiri Pelatihan Bimbingan Dan Teknis Dan Pendampingan Ekonomi Kreatif Tahun 2025
Tanggamus– jurnalpolisi.id Bupati Tanggamus Drs. Hi. Moh. Saleh Asnawi, MA., MH. yang di wakili Asisten II Bidang Ekonomi dan Pembangunan Hendra Wijaya Mega, ST. MT.MM., menghadiri sekaligus membuka Pelatihan, Bimbingan Teknis dan Pendampingan Ekonomi Kreatif Kabupaten Tanggamus Tahun 2025. Yang dalam hal ini dilaksanakan melalui Pelatihan Pembuatan Motif Belah Ketupat , bertempat di Aula Serumpun…
