Polresta Pekanbaru menggelar kegiatan jum’at Curhat di mesjid syuhada
Pekanbaru – jurnalpolisi.id Polsek Pekanbaru kota menggelar kegiatan “Jum’at Curhat” di wilayah hukum Polsek Pekanbaru Kota. Lokasi kegiatan berlangsung di Masjid Syuhada, Jln. Jenderal Sudirman Gg. Syuhada, Kelurahan Sumahilang, Kecamatan Pekanbaru Kota. Kegiatan dihadiri oleh sejumlah pejabat, antara lain Kabag SDM Polresta Pekanbaru, KOMPOL Wahariyana, Kasat Binmas Polresta Pekanbaru, KOMPOL Lassarus Sinaga, SH. MH., serta…
