Kabupaten Batang Hari kembali torehkan prestasi gemilang di panggung nasional
Batanghari jurnalpolisi.id Kabupaten Batang Hari kembali torehkan prestasi gemilang di panggung nasional. Kali ini, prestasi tersebut datang dari Tim Olimpiade Matematika Gasing yang berkompetisi di tingkat nasional pada 22-24 September 2025. Dalam Olimpiade Matematika Gasing Tingkat Nasional yang digelar di Banyuwangi, Jawa Timur tersebut tim yang terdiri dari 3 orang siswi terbaik tingkat Sekolah Dasar…
