Presiden Prabowo Saksikan Pengucapan Sumpah Anggota Komisi Yudisial Masa Jabatan 2025–2030

Jakarta – jurnalpolisi.id Presiden Prabowo Subianto menyaksikan secara langsung pengucapan sumpah/janji sejumlah Anggota Komisi Yudisial (KY) untuk masa jabatan tahun 2025–2030 yang digelar di Istana Negara, Jakarta, Jumat (19/12/2025). Pengangkatan para anggota Komisi Yudisial tersebut didasarkan pada Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 132/P Tahun 2025 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota Komisi Yudisial. Adapun anggota Komisi…

Read More

Pemerintah Kerahkan Ribuan Personel Polri–TNI Perkuat Penanggulangan Bencana di Sumatra

Jakarta – jurnalpolisi.id Pemerintah terus memperkuat upaya penanggulangan bencana di wilayah Sumatra melalui pengerahan personel Polri dan TNI secara masif, disertai dukungan sarana dan prasarana pendukung. Hal tersebut disampaikan dalam keterangan pers di Posko Terpadu Penanggulangan Bencana Alam, Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, Jumat (19/12/2025), sebagai tindak lanjut arahan Presiden Prabowo Subianto untuk memastikan…

Read More

Wujud Kepedulian Pasca Banjir, Personel Polres Pidie Laksanakan Pembersihan Meunasah di Gampong Rambot Adan

Sigli – jurnalpolisi.id Personel Polres Pidie melaksanakan kegiatan pembersihan lingkungan di Meunasah Gampong Rambot Adan, Kecamatan Mutiara Timur, Kabupaten Pidie, pada Sabtu (20/12/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Polri terhadap fasilitas ibadah dan lingkungan masyarakat pasca terdampak banjir. Sejak pagi hari, personel Polres Pidie tampak bahu-membahu membersihkan material lumpur dan sisa-sisa genangan yang menutupi halaman…

Read More

Pantau Pintu Masuk Kota, Kabag Ops Polresta Samarinda Cek Langsung Kesiapan Pos Pengamanan Tol Palaran

Samarinda – jurnalpolisi.id Guna menjamin keamanan masyarakat yang masuk dan keluar Kota Samarinda selama libur Natal dan Tahun Baru, jajaran Polresta Samarinda memperketat penjagaan di sejumlah titik strategis. Salah satu lokasi yang menjadi perhatian utama adalah Gerbang Tol Palaran, sebagai jalur utama mobilitas warga dari dan menuju luar kota. Sebagai bentuk pengawasan langsung di lapangan,…

Read More

Jatanras Polresta Samarinda Ungkap Penggelapan 40 Ton Beras, Pelaku Diringkus Hingga ke Balikpapan!

Samarinda – jurnalpolisi.id Unit Jatanras Sat Reskrim Polresta Samarinda kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas tindak pidana di wilayah hukum Kota Samarinda. Tim berjuluk Macan Samarinda ini berhasil mengungkap kasus besar penggelapan beras sebanyak 1.588 karung atau setara dengan hampir 40 ton yang melibatkan jaringan penyedia jasa angkutan. Pelaku utama berinisial JD (35) berhasil diringkus petugas…

Read More

Polresta Balikpapan Ungkap Kasus Peredaran Sabu, Seorang Warga Balikpapan Timur Diamankan

Balikpapan – jurnalpolisi.id Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polresta Balikpapan mengungkap kasus dugaan peredaran gelap narkotika jenis sabu di wilayah hukum Polresta Balikpapan. Dalam pengungkapan tersebut, petugas mengamankan seorang pria berinisial YS (29), warga Kelurahan Manggar, Kecamatan Balikpapan Timur.Pengungkapan kasus ini disampaikan oleh Wakil Kepala Satresnarkoba Polresta Balikpapan AKP J. Safarudin, S.H., berdasarkan Laporan Polisi Nomor:…

Read More

Jaga Keamanan Natal dan Tahun Baru, Polresta Samarinda Laksanakan Patroli Skala Besar di Titik Strategis

Samarinda – jurnalpolisi.id Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) selama perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Polresta Samarinda melaksanakan patroli skala besar cipta kondisi di sejumlah titik strategis wilayah hukum Polresta Samarinda, Sabtu (20/12) malam. Kegiatan tersebut diawali dengan apel kesiapan patroli skala besar yang digelar sekitar pukul 20.15 Wita dan…

Read More

Kasat Lantas Polres Muratara Evakuasi Bangkai Bus Medan Jaya paska terbakar Sabtu dini hari.

Muratara – jurnalpolisi.id Paska Insiden kebakaran yang menimpa Bus Medan Jaya pada hari Sabtu pukul 02.37 wib dini hari,kasat lantas Polres Muratara,Polda Sumatera Selatan AKP M.A.Karim,S.H.,M.H didampingi Kanit lantas Polres Muratara Iin Shodikin,S.Ap dan dibantu anggota satlantas polres Muratara Bripda Amar Saputra,Brigpol Noprian,Briptu Taufik Wahyudi dan Bribda Dwipa Nusa Prayoga langsung mengevakuasi bangkai Bus Medan…

Read More