Bulog Siap Beli Rp 6.400 Perkilogram, Wabup A. Khafidh dan Kapolres Panen Jagung di Rantau Alai

Merangin jurnalpolisi.id Wakil Bupati Merangin, A. Khafidh, bersama Kapolres Merangin, AKBP Kiki Firmansyah, melaksanakan Panen Raya Jagung Serentak Kuartal IV Tahun 2026 di Desa Rantau Alai, Kecamatan Batang Masumai, Kamis (8/1). Acara diawali dengan mengikuti zoom meeting bersama Mabes Polri guna menyinkronkan gerakan ketahanan pangan di tingkat pusat dan daerah. Panen raya ini juga dihadiri…

Read More