Cuaca Mendukung, Satgas TMMD Kodim 1426 Takalar Bangun Cor Plat Gorong-Gorong

Takalar jurnalpolisi.id Satgas TMMD Reguler ke-126 Kodim 1426/Takalar, dengan penuh semangat bahu-membahu melakukan pengecoran plat untuk pelaksanaan pengerjaan pembuatan Gorong-Gorong di Lokasi TMMD Desa Tope Jawa Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar Provinsi Sulawesi Selatan Jum’at, 31/10/2025. Dengan cara estafet dan menggunakan gerobak dorong untuk mempermudah pengerjaan pengecoran plat gorong-gorong, warga dan anggota Satgas TMMD ke 126…

Read More