Disambut Kalapas Warungkiara dan Jajaran , Ketua Presidium FPII Tinjau Langsung Produk Warga Binaan
SUKABUMI – jurnalpolisi.id Ketua Presidium Forum Pers Independent Indonesia (FPII) Dra.Kasihhati kembali melakukan kunjungan kerja ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIA Warung Kiara , Sukabumi Jawa Barat pada jumat (9/12/2026). Dihadapan Kalapas Warungkiara dan jajaran, Ketua Presidium FPII Dra.Kasihhati menegaskan komitmennya bersama jajaran FPII untuk menjalin sinergitas insan pers dan jajaran Lapas.”Pada prinsipnya kami mendukung…
