Dua Pelaku Curanmor Ditangkap Polsek Loa Janan, Satu di Antaranya Residivis Kasus Narkoba

Kutai Kartanegara – jurnalpolisi.id Unit Reserse Kriminal (Reskrim) Polsek Loa Janan kembali menorehkan keberhasilan dalam mengungkap kasus kejahatan jalanan. Dalam rangka pelaksanaan Operasi Jaran Mahakam 2025, petugas berhasil menangkap dua pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor) di wilayah hukum Polres Kutai Kartanegara. Kedua pelaku masing-masing berinisial E (35) dan B (34) ditangkap di Desa Jembayan, Kecamatan…

Read More