Kapolres Nias Bersama Tim Pemerintah dan TNI/POLRI Kunjungi SD Negeri 078481 Ulunaai Hiligodu, Nias
Gunungsitoli – jurnalpolisi.id 20 Januari 2025 – Tim gabungan yang terdiri dari pejabat TNI, Polri, serta pemerintah daerah, mengunjungi SD Negeri 078481 Uluna’ai Hiligodu di Kecamatan Idanogawo, Kabupaten Nias, pada Senin pagi (20/01/2025). Kunjungan ini dilaksanakan setelah sekolah tersebut menjadi sorotan publik melalui media sosial, terkait dengan keluhan masyarakat mengenai ketidakhadiran guru dan tidak adanya…
